Minggu, 10 Juni 2012

Membuat banner animasi mungkin dapat dikatakan bermafaat bagi yang ingin mempromosikan produk atau situsnya. Banner animasi lebih menarik perhatian dibandingkan dengan yang biasa. Pasti sobat pernah melihat banner yang tiba - tiba bergerak / berubah tulisannya, dan bertanya - tanya dan kebingunan kok gambar bisa bergerak hahaa. Itulah yang dinamakan banner animasi. Mungkin bagi kalian yang mahir dibidang desain grafis sudahlah tidak asing untuk membuat banner animasi dengan software. Biasanya banner animasi berformat dan berekstensi .gif atau flash.
Beberapa website yang menyediakan layanan membuat banner animasi yaitu :
 
Gif banner :
Untuk membuat banner animasi, saya menggunakan layanan website dari www.picasion.com
Silahkan lihat langkah langkah dibawah ini untuk membuat banner animasi. Cekidot . . !

1.   Buatlah gambar yang berukuran 125 x 125 px. Contoh :
 
2.   Kemudian kunjungi situs www.picasion.com
3.   Selanjutnya, pilih browse dan gambar yang kamu buat tadi.
 
4.   Pilih ukuran gambar pada menu dropdown size.
5.   Pilih juga kecepatan pada menu dropdown speed.
6.   Kemudian klik Create Animation.
7.   Maka hasilnya seperti dibawah ini :
 
8.   Sobat bisa menyimpan banner atau mengcopy url gambar tersebut.

Leave a Reply

Jika ingin copy paste artikel ini, jangan lupa sertakan sumbernya ya, hargai usaha admin ^^, Kalau mau komentar jangan yang bersifat menghina maupun mengejek. Tidak sopan tau hahaa. Terima kasih sudah berkunjung ke blog ku. Jangan lupa di follow dan pasang banner ku ya \^^,/

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

Arsip Blog

Ayat Alkitab

Friend's Banner

Copyright © 2013 David As'Chri ChieLietonga 06 | Robotic Notes | Powered by Blogger

Designed by : Johanes Djogan | Redesignde by : David As'Chri ChieLietonga 06: Cara Membuat Banner Animasi